Record Detail
Advanced SearchText
Perancangan Media Sosial Marketing Campaign #KerenBersamaSeniman Pada LocArt Co. Dalam Membangun Brand Awareness Analisis Gaya Kepemimpinan Transformasional Pemimpin Organisasi Non-Profit Dalam Meningkatkan Kinerja dan Motivasi Pengurus Pada Yayasan Yatim Impian
Organisasi non-profit di Indonesia membantu perekonomian nasional hingga mencapai 1-2% setiap tahunnya. Dalam menjalankan kegiatannya organisasi non profit dibantu oleh relawan dan pengurus. Namun organisasi tidak dapat berjalan jika anggota di dalamnya tidak memiliki kinerja dan motivasi dalam menjalankan tugasnya. Pengurus atau relawan pada sebuah lembaga Non-Profit tidak mengharapkan imbalan atas waktu dan tenaga yang telah dikeluarkan, untuk itu diperlukan sosok pemimpin yang dapat memberikan motivasi dan semangat kerja bagi anggota agar organisasi tetap pada eksistensinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi yang dilakukan oleh pemimpin transformasional dalam meningkatkan kinerja, motivasi, dan mengetahui cara pemimpin dalam mengatasi hambatan pada organisasi Non-Profit. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif melalui wawancara semistruktur dengan teori kepemimpinan transformasional menurut Bass. Dari hasil wawancara tersebut ditemukan bahwa pemimpin Yayasan Yatim Impian menggunakan pendekatan kepemimpinan transformasional dalam menjalankan tugasnya, pemimpin dapat memotivasi, memberikan inspirasi, dan dapat menjadi mentor bagi anggotanya. Untuk mengurangi kesalahan pada kegiatan program pemimpin akan memeriksa nya berulangkali dan menempatkan pengurus sesuai dengan kompetensi yang dimilikinya agar hasil pekerjaan akan optimal, selain itu dalam menjalankan tugasnya pemimpin memandang sebuah permasalahan sebagai hal yang positif dan selalu melibatkan anggota dalam memecahkan masalah pada organisasi.
Kepemimpinan Transformasional, Organisasi Non-Profit, Kinerja, Motivasi.
Availability
S101977SP | S1.EL.004.24 | LSPR Sudirman Park | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
S1.EL.004.24
|
Publisher | LSPR : Jakarta., 2024 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available